Ini Tabel KUR BRI Bulan Oktober 2023, Pinjaman 50 Juta Dicicil 900 Ribuan

tabel kur bri
KUR BRI masih berlangsung hingga bulan Oktober 2023, simaklah tabel KUR BRI bagi Anda yang ingin mengajukan pinjaman. Foto: Istimewa.
0 Komentar

-Pinjaman pada perusahaan layanan pendanaan bersama berbasis teknologi informasi atau perusahaan pembiayaan berbasis digital.

-Waktu pendirian usaha minimal 6 bulan

Dokumen:

-Identitas (e-KTP/surat keterangan pembuatan e-KTP, KK, akta nikah)

-Memiliki NIB atau surat keterangan usaha (Kelurahan, RT/RW) atau surat keterangan domisili usaha.

-Untuk plafon di atas Rp50 juta wajib memiliki NPWP (berarti Anda yang meminjam 25 juta tanpa harus NPWP)

  1. KUR Kecil

Kriteria Umum:

-Belum pernah menerima kredit/pembiayaan investasi/modal kerja komersial, kecuali:

-Kredit konsumsi untuk keperluan rumah tangga;

-Kredit skema/skala ultra mikro atau sejenisnya; dan/atau

Baca Juga:Kemenag Umumkan 636 Dosen PTKI Terima Bantuan Penelitian Rp17 Miliar, Ini RinciannyaPendaftaran Capres-Cawapres Resmi Dimulai, Diawali Pasangan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar

-Pinjaman pada perusahaan layanan pendanaan bersama berbasis teknologi informasi atau perusahaan pembiayaan berbasis digital.

-Waktu pendirian usaha minimal 6 bulan

Kriteria Khusus:

-Wajib ikut serta dalam program BPJS

Dokumen:

-Identitas (e-KTP/Surat Keterangan Pembuatan e-KTP, KK, Akta Nikah)

-SIUP TDP NPWP SITU, IUMK atau Surat Keterangan Usaha lainnya

-Wajib Memiliki NPWP

Tabel KUR BRI Bulan Oktober 2023

  1. Pinjaman 100 Juta

-Angsuran untuk tenor 1 tahun (12 bulan) sebesar Rp8.606.700/bulan

-Angsuran untuk tenor 1,5 tahun (18 bulan) sebesar Rp5.823.200/bulan

-Angsuran untuk tenor 2 tahun (24 bulan) sebesar Rp4.432.100/bulan

-Angsuran untuk tenor 3 tahun (36 bulan) sebesar Rp3.042.200/bulan

-Angsuran untuk tenor 4 tahun (48 bulan) sebesar Rp2.348.600/bulan

-Angsuran untuk tenor 5 tahun (60 bulan) sebesar Rp1.933.300/bulan

  1. Pinjaman 50 Juta

-Angsuran Rp4.303.400 untuk cicilan 12 bulan

-Angsuran Rp2.911.600 untuk cicilan 18 bulan

-Angsuran Rp2.216.100 untuk cicilan 24 bulan

-Angsuran Rp1521.100 untuk cicilan 36 bulan

-Angsuran Rp1.174.300 untuk cicilan 48 bulan

-Angsuran Rp966.700 untuk cicilan 60 bulan

  1. Pinjaman 40 Juta

-Angsuran Rp3. 442.700 untuk cicilan 12 bulan

-Angsuran Rp2.329.300 untuk cicilan 18 bulan

-Angsuran Rp1.772.900 untuk cicilan 24 bulan

-Angsuran Rp1.216.900 untuk cicilan 36 bulan

-Angsuran Rp939.500 untuk cicilan 48 bulan

-Angsuran Rp773.400 untuk cicilan 60 bulan

  1. Pinjaman 30 Juta

-Angsuran Rp2.582.000 untuk masa cicilan 12 bulan

-Angsuran Rp1.747.7000 untuk masa cicilan 18 bulan

-Angsuran Rp1.329.700 untuk cicilan 24 bulan

-Angusran Rp912.700 untuk masa cicilan 36 bulan

-Angsuran Rp704.600 untuk cicilan 48 bulan

-Angsuran Rp580.000 utnuk cicilan 60 bulan

  1. Pinjaman 20 Juta

-Angsuran Rp1.721.400 per bulan untuk cicilan 1 tahun

0 Komentar